Maryanto Mengharapkan Kebijakan RS Mardi Waluyo & BPJS

Bagikan Berita

Lampung Timur | Metro. liputanresolusi.comDalam Pepatah mengatakan malang tak dapat ditolak, untung tidak bisa didapat. Dialami Warga Desa Girikelo Mulyo Kecamatan Sekampung Kabupaten Lampung Timur, Maryanto 56 tahun keluarga kecil dengan dua orang anak yang tinggal dirumah sederhana beralamat di Desa Girikelopo Mulyo Sekampung Lampung Timur mengharapkan kebijakan Bpjs dan Rumah Sakit, atas pengobatannya, Maryanto ini meminta bantuan kepada siapapun dermawan yang sudi membantu akan kebutuhannya.

Maryanto menderita Diabet, penyakitnya sudah komplikasi sekarang telah melakukan upaya penyembuhan, Adapun upaya dokter yang menanganinya di rumah sakit Mardi Waluyo metro, namun penyakit yang diderita makin menyiksa Maryanto.

Al hasil, Dokter menyarankan untuk dioperasi menurut Keterangan ini disampaikan kepada anak Maryanto, beberapa orang insan pers yang menyambangi ke Rumah Sakit Mardi Waluyo Sabtu (26/Okt/2024).

“Bapak saya ini sudah ditangani dokter di RS. Mardi Waluyo, namun upaya biaya hingga sekarang belum tuntas. Disarankan oleh Staf harus di lengkapi berkas dan dilunasi tunggakan Bpjs,” terang Anaknya.

Ia pun menerangkan sudah lama sakit telah ditahannya selama kurang 4 setahun, dan setelahnya melakukan pengobatan selama dua tahun ini. Namun penyakit yang dideritanya, menurut anjuran dokter harus rutin berobat. Sedangkan biaya pengobatan penyakitnya tidak didapatkan dari program BPJS Kesehatan secara gratis bagi orang yang tidak mampu.

“Saya tidak bekerja lagi dan sudah tidak bisa apa-apa selama 4 tahun untuk kebutuhan makan sehari-hari aja sulit. Saya mengharapkan bantuan dari siapapun dermawan yang dapat membiayai saya dan ditemani anak saya,” ungkapnya dengan berlinang air mata.

Harapan beberapa insan Pers supaya Bpsj menonaktifkan BPJS prabayarnya, dan Mengaktifkan BPJS Subsidi Non Prabayar, kalau mengaktifkan BPJS Non Prabayar harus melunasi tunggakan dulu keburu mati memikirkan bukan mati tidak berobat, bagaimana mencari uang sedangkan Maryanto ini sakit, apakah harus menjual rumah untuk melunasi tunggakan BPJS Prabayarnya,”cam beberapa insan Pers.(tim)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You cannot copy content of this page